IT Security

PT Mitra Pajakku • Jakarta Barat, Dki Jakarta
Jenis Pekerjaan

Full Time

Range Gaji

Informasi Tidak Tersedia

Deskripsi Pekerjaan

  1. Memiliki pemahaman tingkat lanjut terkait aspek teknologi , sistem proses , dan terminologi dalam cyber security .
  2. Memiliki kemampuan dalam menganalisa potensi - potensi cyber threats / attacks yang baik
  3. Memiliki pemahaman tingkat lanjut dalam mengoperasikan perangkat IT security diantaranya firewall , web application firewall , VPN gateway , antivirus , Network Access Control , dan SIEM
  4. Memiliki pemahaman tingkat lanjut mengenai administrasi Windows Active Directory / AzureAD
  5. Memiliki kemampuan berkomunikasi dan bekerjasama dengan baik
  6. Memiliki tanggung jawab penuh untuk menemukan solusi paling efektif untuk memastikan perlindungan perangkat lunak dan jaringan , serta melakukan pengujian dan menganalisis risiko yang timbul dalam proses tersebut

Persyaratan Pekerjaan

  1. D3 / S1 ( Teknik Informatika / Teknik Komputer / Sistem Informasi / Matematika / Fisika )
  2. Pengetahuan Administrasi Linux Tingkat Lanjut ( CentOS / RedHat / Ubuntu )
  3. Pengetahuan Keamanan IT pada Linux Firewall , Cisco ASA , Fortigate , PaloAlto , MikroTik
  4. Mempunyai pengetahuan yang baik dalam Cloud Security ( ATP Defender , 0365MDM , 0365MFA , WAF , SASE ( Proxy , VPN , NAC ) , juga pengalaman yang terbukti akan menjadi keuntungan memiliki Security relevant certification akan lebih disukai , Misalnya : Certified Ethical Hacker ( CEH ) atau CompTIA Security + atau Certified Information System Security Professional ( CISSP ) atau EC - Counil Certified Security Analyst ( ECSA ) atau ISO27001 sertifikat terkait keamanan lainnya

Spesialisasi

Informatics Engineering Computer Engineering Information Systems Linux Administration Firewall Cloud Services
Tentang Perusahaan

PT Mitra Pajakku

Terverifikasi

  • Kota Jakarta Barat, Indonesia

Pajakku adalah perusahaan yang bermitra resmi dengan Direktorat Jenderal Pajak (DJP) melalui SK KEP No. 20/PJ/2005 dan telah diperpanjang melalui SK KEP-211/PJ/2022 sebagai perusahaan Penyedia Jasa Aplikasi Perpajakan dengan layanan pembuatan dan penyaluran Surat Pemberitahuan Elektronik (e-SPT) ke sistem DJP, beserta berbagai macam aplikasi perpajakan lainnya. Dengan layanan One Stop Solution (OSS) , Pajakku telah menjadi mitra resmi DJP yang memiliki layanan terlengkap serta pengalaman luas dalam memberikan layanan pajak kepada seluruh WP di Indonesia secara end-to-end.

Lihat selengkapnya